“Setelah tiba di lokasi kebakaran, anggota Damkar di bantu Muspika, Anggota Polsek, Koramil Jatikalen dan Karyawan Perusahaan Wonokoyo Jaya berjibaku melakukan pemadaman,” kata Sujito.
“Alhamdulillah” setelah anggota Damkar berjibaku dengan anggota lainnya dan Karyawan, api berhasil di padamkan dalam waktu 10 menit, dan tidak sampai ada korban jiwa.Namun, ribuan ayam di dalam kandang hangus terbakar,” kata Sujito.
Menurut Sujito kebakaran yang mengakibatkan kandang dan ayam hangus tersebut di duga kuat dari korsleting listrik dari salah satu kandang ayam, sehingga api dengan cepat merembet ke material yang mudah terbakar.
“Akibat kebakaran tersebut pemilik dalam hal ini PT, Wonokoyo Jaya Corporation di perkirakan mengalami kerugian ratusan juta rupiah,”pungkas Sujito.(rnd)